Home / Services
Complete Watch Solutions
Semua kebutuhan jam tangan Anda, dari sevis hingga perawatan, di satu tempat
TRUSTED BY MANY
Trusted Watch Servicing
Dipercaya untuk menjaga presisi dan keindahan koleksi Anda
Professional Care
Layanan perawatan jam tangan oleh teknisi berpengalaman, memastikan setiap detail jam tangan Anda diperhatikan dengan teliti.
Authentic Spare Parts
Kami menggunakan hanya suku cadang asli untuk memastikan keandalan dan umur panjang jam tangan Anda.
Fast and Secure
Proses servis yang efisien dan aman, memberikan kenyamanan tanpa mengurangi kualitas layanan.
OUR SERVICE
Watch Services
Rajajam, pusat terpercaya untuk jual beli jam tangan mewah autentik
Bebas dari Debu
Cleaning Services
Layanan pembersihan profesional untuk menjaga jam tetap bersih dan terawat
Jernih Seperti Baru
Glass Replacement
Perbaikan atau ganti kaca jam yang retak atau tergores
Kilau Jam Terjaga
Polishing
Poles jam tangan agar kembali berkilau seperti baru
Komponen Asli
Parts Replacement
Penggantian spare part asli untuk berbagai komponen jam
Daya Optimal Selalu
Battery Replacement
Ganti baterai jam tangan dengan cepat dan pasti
Perawatan Menyeluruh
Service & Maintenance
Servis lengkap untuk memastikan jam awet dan siap pakai
Perisai Jam Anda
PPF Coating
Lapisan PPF untuk perlindungan dari goresan
Bebas dari Debu
Engraving Services
Ukiran custom untuk sentuhan personal yang unik
Frequently Asked Questions
Your Questions , Answered
Temukan jawaban atas pertanyaan umum seputar layanan jam tangan kami
Untuk Service atau Overhaul biasanya dibutuhkan sekitar 2-3 hari kerja.
Di rajajam kami menyediakan jasa untuk mengganti parts jam tangan kalian dengan parts asli
Biasanya 1-2 hari tergantung jam tangan kalian, paling cepat proses pengerjaannya sekitar 2-3 jam
PPF di Rajajam bergaransi seumur hidup jika jam tangan kalian tidak berpindah pemilik.
Rajajam hanya melayani penggantian kaca original dari jam tangan kalian
Biasanya dibutuhkan 2-3 hari untuk mengerjakan poles jam tangan kalia
Ada Pertanyan Lebih Lanjut
Percayakan perawatan jam tangan Anda untuk hasil terbaik
Keeping Your Watch Perfect with Expert Care and Quality
Layanan premium untuk menjaga kesempurnaan jam tangan Anda
Find a RajaJam
Store Near You
Ruko Paramount Tangerang
Ruko Paramount 7CS Blok DF2 No.27-28